Mengenal Morfologi Ikan Lele yang Bagus untuk Dibudidayakan Hingga saat ini, lele masih menjadi salah satu jenis ikan yang diminati oleh para pembudidaya. Pasalnya, ikan ini mampu hidup di dalam kepadatan tinggi. Tertarik untuk membudidayakannya? Kenali terlebih dahulu morfologi ikan lele yang akan dibahas di sini. Tujuannya agar proses pembudidayaan berjalan sesuai harapan. Penjelasan Tentang […]
Category Archives: Budidaya Ikan Lele
Hal-Hal Terkait Budidaya Ikan Lele Green Water System Ada satu lagi metode budidaya ikan lele yang saat ini banyak diterapkan. Tak hanya metode bioflok saja yang populer, metode yang satu ini juga mencuri perhatian karena memiliki banyak kelebihan. Budidaya ikan lele Green Water System atau GWS kini menjadi salah satu pilihan terbaik untuk mendapatkan hasil […]
Pembesaran Ikan Lele Dalam pembudidayaan ikan lele, ada dua istilah yang saling berkaitan. Istilah tersebut yaitu pembenihan dan pembesaran ikan lele. Untuk Anda yang berencana atau baru terjun dalam bisnis budidaya lele, sangat penting untuk mengetahuinya. Nah, di sini, keduanya akan dibahas secara detail lengkap dengan keuntungannya. Perbedaan Budidaya Ikan Lele Sektor Pembesaran dengan Pembenihan […]
Jenis Pakan Ikan Lele Terbaik untuk Budidaya Pakan menjadi salah satu faktor penting yang harus diperhatikan dalam budidaya ikan lele. Pakan yang tepat, akan membantu lele tumbuh dengan cepat. Ada beberapa jenis pakan ikan lele yang bisa Anda buat sendiri, atau dibeli di pasaran. Agar tidak salah memilih pakan, simak artikel ini hingga selesai. Karena, […]
Cara Budidaya Ikan Lele di Kolam Tembok Budidaya Ikan Lele – Budidaya ikan air tawar, gurame, mujair dan lele, semakin mudah dilakukan bahkan oleh peternak pemula. Tingginya permintaan konsumen terhadap kebutuhan ikan lele membuat budidaya ikan air tawar ini banyak dilirik sebagai peluang besar usaha ternak ikan yang menguntungkan. Langkah awal budidaya ikan lele adalah […]
Ragam Jenis Perlengkapan Budidaya Ikan Lele Apakah saat ini Anda tertarik untuk melakukan budidaya ikan lele? Pilihan budidaya ini memang terlihat sangat menguntungkan. Sudah terbukti banyak orang yang melakukan budidaya ikan lele dan bisa meraup banyak keuntungan. Berikut akan dibahas apa saja jenis perlengkapan budidaya ikan lele dan persiapan apa saja yang harus dilakukan. Alasan […]
Persiapan Budidaya Ikan Lele yang Tak Boleh Terlewat Dari dulu hingga sekarang, budidaya ikan lele masih menjadi salah satu bisnis yang potensial. Bahkan, ada beberapa tipe kolam budidaya yang bisa dipilih. Persiapan budidaya ikan lele sendiri, tergolong cukup mudah. Bagi yang ingin tahu apa saja persiapannya, simak artikel ini hingga selesai. Kenapa Harus Melakukan Persiapan […]
Ini Dia 6 Pakan Lele agar Tumbuh Cepat Bagi Anda yang hendak memulai bisnis budidaya ikan lele, penting untuk mengetahui berbagai macam pakan lele yang bisa diberikan. Pemilihan pakan lele harus memperhatikan banyak hal, seperti kandungan, harga pakan lele, dan kesesuaian dengan usia ikan lele. Terdapat beberapa cara yang bisa dipilih oleh peternak lele sebagai […]